Rapat Koordinasi Tata Kelola Pemasukan Bahan Baku Pakan Ikan
Direktorat Jenderal Perikanan Budi Daya menggelar rapat koordinasi dalam rangka tata kelola pemasukan bahan baku pakan ikan dari luar negeri ke wilayah Indonesia. Kegiatan ini untuk mendorong majunya perikanan budi daya nasional sebagai motor penggerak ekonomi dan ketahanan pangan.