LPSPL Serang Menerima Penghargaan sebagai Unit Penanganan Pengaduan Terbaik 1 Tahun 2024 lingkup KKP
Dalam peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) Tahun 2024, pada tanggal 12 Desember 2024 LPSPL Serang menerima penghargaan sebagai Unit Penanganan Pengaduan Terbaik 1 Tahun 2024 Di Lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Kami bersama-sama berkomitmen untuk memberikan pelayanan dan penanganan pengaduan yang baik. Penghargaan diterima langsung oleh Bapak Kepala LPSPL Serang✨.
Slide ketiga adalah petugas pelayanan dan penanganan pengaduan LPSPL Serang yang ada di berbagai wilayah kerja.
#kkp #kkpbeyond #djpkrl #bijakmengelolalaut #lpsplserang #jawara #ekonomibiruindonesiamaju #25TahunKKP