Tindak Lanjut Laporan Pengaduan April 2025

Kamis, 8 Mei 2025 WIB

 

#SahabatBahari, selama bulan April 2025, BPSPL Padang telah menerima 16 pengaduan masyarakat yang terdiri dari 6 laporan permintaan informasi dan 10 laporan aspirasi terkait kemunculan biota perairan dilindungi.

Alhamdulilah, seluruh laporan pengaduan yang masuk telah 100% ditindaklanjuti.

Dengan tangan terbuka kami akan terima dan tindaklanjuti segala bentuk laporan yang berkaitan dengan tugas dan fungsi yang kami jalankan.

Logo Logo
PPID BALAI PENGELOLAAN SD PESISIR & LAUT PADANG
Kementerian Kelautan dan Perikanan

Balai Pengelolaan Sumber Daya Pesisir dan Laut (BPSPL) Padang, Jl. Raya Pertanian Sei Lareh, Kelurahan Lubuk Minturun, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, 25175

Telepon: +62 0751 409752/53 Hotline: +62 811 7066639

Email: bpspl.padang@gmail.com; bpspl.padang@kkp.go.id

Call Center KKP: 141

Hubungi Kami
Total Pengunjung : 65178
© Copyright 2024, Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia